Kenapa harus Belajar Cara Belajar? - 2


Oh tentu tidak...




Di waktu yang bersamaan, aku juga berkuliah di Universitas Terbuka dengan mengambil jurusan Administrasi Bisnis.




Aku senang dengan belajar . . .





Bahkan disela-sela waktu kosong, aku juga suka belajar di kursus online MOOCS seperti Coursera.




Sejak 2020 (pandemic era), aku berhasil menyelesaikan berbagai macam kursus, seperti:



- 81+ sertifikat kursus pada beragam bidang (Business, Marketing, IT - AI, dll)



- 14 professional certificate yang berhasil lulus dari Google, Meta, IBM, DeeplearningAI, dll.



Itu semua bukan sekadar angka atau transkrip di atas kertas



Melainkan adalah hasil dari kerja keras, trial & error, serta dedikasi tinggi yang aku lakukan selama 10 tahun terakhir dalam mencari ilmu.




Semua metode belajar yang aku bagikan tentu berdasarkan pengalaman belajarku selama ini.




Jadi, kalau kamu mau rombak cara belajarmu jadi lebih efektif dan efisien dengan skill belajar cara belajar dari aku,



Kamu udah tepat berada di sini!